Cara Cepat Belajar Gitar

Diposting oleh Muhammad Abdul Aziz on Selasa, 14 Februari 2012


Pertama kali pas mau belajar gitar itu pasti ragu-ragu. Ngeluh susah lah, ga ada waktu lah, pusing lah, dan lain sebagainya. Tapi, disini ane akan membahas 5 Langkah belajar gitar untuk pemula (menurut pengalaman sendiri, hehehe). Oke langsung sajaaa

  1. Minimal ada gitar, mau punya temen kek, tetangga kek, terserah. Kalau bisa sih punya sendiri :D jadi lebih enak.
  2. Belajar kunci dasar, ini nih yang paling penting. Kuasai semua kunci dasar, minor dan major. untuk lebih jelasnya bisa dilihat di sini. Tanda  •  adalah bagian fret dan senar yang harus dipencet. Sedangkan tanda x adalah bagian senar yang tidak dimainkan (dipetik maupun digenjreng). Belum tau apa itu fret? nih ane kasih gambar.


  3. Menstem/Menyetel gitar, untuk awal-awal minta aja bantuan sama tetangga, temen, atau bapak ente :D ( kalau udah biasa main gitar, nanti dengan sendirinya ente bisa menstem gitar ente sendiri, ga perlu pake bantuan orang lain. Trust Me! It's Work! )
  4. Praktek, mulai dengan lagu-lagu sederhana seperti Secondhand Serenade - Fall For You (sori, ane taunya cuman lagu itu yg enak buat belajar pertama kali :D). Oh ya, kalau mau cari Chord gitar tinggal search di Google aja.
  5. Latihan rutin, minimal setiap hari harus main gitar. Soalnya, kalau seminggu cuma main 1x mending ga usah belajar gitar deh. Kenapa? Karena untuk awal-awal diperlukan latihan yang kontinu agar bisa menguasai bunyi/nada dari kunci gitar tersebut. 



Cukup 5 langkah! Mudah sekali bukan? 
Ane yakin ente semua bisa kok jalanin 5 langkah di atas, dan yg paling awal dilakukan dari semua langkah di atas adalah niat untuk belajar dan bisa!

Sekian dari ane, semoga tips dari ane bermanfaat dan bisa nambah ilmu ente sekalian.

Quotes:
Kelemahan terbesar kita adalah ketika kita menyerah. Cara pasti agar sukses adalah selalu mencoba satu kali lagi.
Our greatest weakness lies in giving up. The most certain way to succeed is always to try just one 
more time.  Thomas Alfa Edison

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Komen dengan bahasa yang baik dan benar. Thanks